Rahasia Sukses Belajar Efektif di Kampus Universitas (Tips Wajib Bagi Para Mahasiswa)

Rahasia Sukses Belajar Efektif di Kampus Universitas (Tips Wajib Bagi Para Mahasiswa) - Jangan sia-siakan masa belajar di kampus Anda. Menjadi seorang mahasiswa adalah sebuah anugerah yang sangat besar karena tidak semua orang bisa mengenyam bangku kuliah mengingat tingginya biaya kuliah di Indonesia ini.


Dari kenyataan tersebut saya mencoba untuk berbagi TIPS PENTING sukses belajar di Universitas. Sebaiknya temen-temen menyimak tipsi-tips berikut ini dan sekaligus menerapkannya semaksimal mungkin agar mencapai kesuksesan yang tinggi dalam belajar.

Rahasia Sukses Belajar Efektif di Kampus Universitas

MENJADI pembelajar efektif enggak hanya berarti kita mampu belajar dengan cepat. Kita pun harus melengkapinya dengan faktor kritis lain seperti pengulangan dan transfer pengetahuan.

Inilah beberapa langkah yang bisa kamu lakukan agar menjadi pembelajar yang lebih efektif.

1. Peningkatan memori
Langkah paling mendasar adalah meningkatkan fokus, menghindari belajar dengan sistem kebut semalam dan merencanakan sesi belajar.

2. Tetap belajar dan mempraktikkan hal baru
Jika belajar bahasa asing, maka kamu harus terus mempraktikkannya untuk menjaga pencapaianmu. Prinsip "gunakan atau hilang" tersebut melibatkan proses otak yang disebut "pruning." Beberapa hubungan di otak dijaga, sedangkan hubungan lainnya terputus. Jadi, jika kamu ingin pelajaran baru terus menempel di otak, maka kamu perlu terus mempraktikkan dan mengulanginya.

3. Belajar dalam berbagai cara
Coba belajar dalam berbagai cara. Misalnya, selain belajar bahasa melalui rekaman percakapan (audio), coba tingkatkan kemampuan belajar secara visual (misalnya dengan gambar) dan verbal (misalnya dengan berbicara). Cara ini membuatmu harus menjelaskan apa yang sedang dipelajari kepada teman, mencatat atau membuat peta pemikiran. Belajar dalam berbagai cara akan membuat pengetahuanmu lebih terpatri di otak.

4. Manfaatkan pengetahuan lama untuk belajar hal baru
Kamu bisa menghubungkan informasi baru dengan berbagai hal yang telah kamu ketahui sebelumnya. Misalnya, ketika mempelajari karya sastra, kamu bisa mengasosiasikannya dengan sejarah pada masa karya tersebut dibuat dan informasi relevan lainnya.

5. Praktik
Jangan puas dengan hanya membaca. Praktikkan juga berbagai hal yang kamu pelajari agar kamu memiliki pemahaman lebih baik. Jika belajar tentang cabang olahraga tertentu, cobalah melakukan olahraga tersebut. Jika belajar bahasa, cobalah berbicara dalam bahasa tersebut, dan sebagainya.

6. Cari jawaban, jangan mengingat
Lupa akan beberapa informasi adalah hal wajar. Tetapi, sebuah riset menunjukkan, ketimbang mengingatnya sekuat tenaga, akan lebih efektif jika kita mencari jawaban yang benar. Semakin kuat kita mencoba mengingat, maka peluang kita lupa lagi sebenarnya juga kian besar. Sebab, upaya mengingat tersebut akan diterjemahkan sebagai "kesalahan" oleh otak.

7. Paham cara belajar terbaik
Semua orang punya cara belajar paling efektif untuk diri mereka. Entah itu belajar sambil mendengarkan musik, dalam suasana sepi, atau sambil memainkan benda. Temukan cara belajar terbaik, dan kamu akan menjadi pembelajar yang lebih efektif.

8. Ujian
Yup, mengerjakan ujian adalah cara lebih baik untuk mengingat apa saja yang telah kamu pelajari. Jadi, jangan malas mengerjakan berbagai latihan soal di bukumu, ya!

9. Jangan multitasking
Mengerjakan banyak hal dalam sekali waktu ternyata membuat sesi belajar kurang efektif. Dengan beralih dari satu tugas ke tugas lain, kamu akan belajar lebih lambat dan lebih banyak melakukan kesalahan. Fokuslah pada satu kegiatan, selesaikan dalam waktu tertentu, dan kemudian beralihlah ke pekerjaan berikutnya.

10. Kebiasaan
Menjadi pembelajar yang lebih efektif sangat membutuhkan waktu. Kamu harus sering latihan dan memiliki kegigihan. Kuncinya adalah menjadikan hal ini sebagai kebiasaan, dan hasil lebih baik pun akan kamu dapatkan.

Related Posts:

Hal Yang Harus Dilakukan Mahasiswa Baru Agar Lancar Sukses Kuliah

Hal Yang Harus Dilakukan Mahasiswa Baru Agar Lancar Sukses Kuliah - Sekarang saya akan berbagi rahasia penting Hal Yang Harus Dilakukan Mahasiswa Baru Agar Lancar Sukses Kuliah.


Jika kita ingin sukses sebagai mahasiswa memang harus sangat berhati-hati dalam menentukan langkah-langkah pelaksanaan kuliah. Karena kesalahan dalam melangkah bisa berakibat buruknya hasil kuliah yang akan kita capai ketika lulus nanti.

Hal Yang Harus Dilakukan Mahasiswa Baru Agar Lancar Sukses Kuliah 

Ada tiga hal yang wajib dilakukan mahasiswa baru pada minggu-minggu awal di kampus. Dengan begitu, mereka bisa cepat beradaptasi.

1. Menghadiri open house
Di minggu pertama, biasanya kampus akan menggelar open house berbarengan dengan masa penerimaan universitas. Kegiatan ini umumnya memamerkan semua sumber daya yang dimiliki kampus, berbagai unit kegiatan mahasiswa (UKM) yang dapat dipilih mahasiswa hingga informasi penting seperti bantuan keuangan dan beasiswa. Datangi stan sebanyak mungkin untuk memberikan informasi yang dapat membantumu. Siapa tahu kamu bertemu teman baru yang memiliki minat sama dalam suatu kegiatan ekskul.

2. Cari tahu tempat-tempat penting di kampus
Sebelum minggu perkuliahan dimulai, kamu bisa memanfaatkan waktu untuk berkeliling kampus. Cari tahu, di mana letak berbagai fasilitas penting di kampusmu seperti perpustakaan, laboratorium, sarana olahraga, klinik kesehatan, kantin dan bank. Demikian seperti dilansir USA Today, Selasa (31/3/2015).

3. Bertemu dengan dosen wali
Dosen wali akan berperan sebagai penasihat akademis yang membantumu untuk sukses. Perkenalkan dirimu dan tetap jaga hubungan dengan sang dosen karena dia akan mendampingimu selama empat tahun kuliah.

Berkenalanlah juga dengan para dosen dan pegawai di kampus. Mengetahui orang-orang yang akan berhubungan denganmu selama masa studi akan membantu berbagai urusanmu di kampus.

Related Posts:

Dafatar Skripsi Teknik Kimia ETANOL Terbaru Mudah Dikerjakan

Dafatar Skripsi Teknik Kimia ETANOL Terbaru Mudah Dikerjakan - Berikut dibawah ini adalah daftar judul skripsi teknik kimi yang khusus membahas tentang ETANOL. Ini adalah daftar skripsi teknik kimia yang terbaik dan recommended.


Sebaiknya temen-temen mempertimbangkan daftar judul di bawah ini sebelum menentukan judul skripsi. Baiklah silahkan simak daftar judul skripsi di bawah ini.

Dafatar Skripsi Teknik Kimia ETANOL Terbaru Mudah Dikerjakan

 PROSES PENGAMBILAN KEMBALI BIOETANOL HASIL FERMENTASI DENGAN METODE ADSORPSI HIDROPHOBIK.

PEMBUATAN ETANOL DARI KULIT PISANG SECARA FERMENTASI.

REAKSI METANOLISIS LIMBAH MINYAK IKAN MENJADI METIL ESTER SEBAGAI BAHAN BAKAR BIODIESEL DENGAN MENGGUNAKAN KATALIS NaOH.

EKSTRAKSI DAUN SIRSAK (ANNONA MURICATA L) MENGGUNAKAN PELARUT ETANOL.

PEMBUATAN BIOETANOL DARI SINGKONG KARET (Manihot glaziovii) UNTUK BAHAN BAKAR KOMPOR RUMAH TANGGA SEBAGAI UPAYA MEMPERCEPAT KONVERSI MINYAK TANAH KE BAHAN BAKAR NABATI.

PROSES PEMBUATAN BIODIESEL DARI DEDAK DAN METANOL DENGAN ESTERIFIKASI IN SITU.

PENGARUH WAKTU FERMENTASI DAN EFEKTIVITAS ADSORBEN DALAM PEMBUATAN BIOETANOL FUEL GRADE DARI LIMBAH POD KAKAO (THEOBROMA CACAO).

PRA RANCANGAN PABRIK METANOL DENGAN PROSES ICI TEKANAN RENDAH KAPASITAS 450.000 TON/TAHUN.

TUGAS PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL KADAR 99,7% DARI BIJI SORGUM DENGAN PROSES FERMENTASI-PERVAPORASI KAPASITAS 10.000 KL/TAHUN.

TUGAS PRA PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI FERMENTASI PATI DENGAN PROSES DRY MILLING KAPASITAS 70.000 KL/TAHUN.

TUGAS PRA RANCANGAN PABRIK ETANOL DARI MOLASSES KAPASITAS 40.000 KL/TAHUN.

PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI NIRA SORGUM (Sorghum bicolor L ) MELALUI PROSES FERMENTASI DENGAN KAPASITAS 1.000 LITER/HARI.

TUGAS PRA RANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI UBI KAYU (Manihot esculenta) MELALUI PROSES FERMENTASI DENGAN KAPASITAS 100.000 KL/TAHUN. Technical Report.

PRAPERANCANGAN PABRIK BIOETANOL BERBAHAN BAKU NIRA BATANG SORGUM DENGAN KAPASITAS 50.000 KL/TAHUN.

PRARANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI MOLASE DENGAN PROSES FERMENTASI KAPASITAS 11.200 KL/TAHUN.

TUGAS PERANCANGAN PABRIK PEMBUATAN BIOETANOL DARI SINGKONG DENGAN KAPASITAS 18.000 kL/Tahun.

PABRIK BIOETANOL KADAR 95 % DARI MIKROALGA PROSES FERMENTASI KAPASITAS 17.750 TON / TAHUN.

PRAPERANCANGAN PABRIK BIOETANOL BERBAHAN BAKU NIRA BATANG SORGUM DENGAN KAPASITAS 50.000 KL/TAHUN.

TUGAS PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI BONGGOL PISANG DENGAN PROSES DRY MILLING DENGAN KAPASITAS 75.000 kL/Tahun.

PEMBUATAN BIOETANOL HASIL HIDROLISA BONGGOL PISANG DENGAN FERMENTASI MENGGUNAKAN SACCAROMYCESS CEREVICEAE. JURNAL TEKNOLOGI KIMIA DAN INDUSTRI,

TUGAS PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI AMPAS TEBU DENGAN PROSES SSF (SIMULTANEOUS SACCHARIFICATION FERMENTATION) DENGAN KAPASITAS 100.000 kL/Tahun. Technical Report.

TUGAS PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI TANAMAN SORGUM DENGAN KAPASITAS 324.000 kL/Tahun.

PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI JERAMI DENGAN PROSES SHF (SEPARATE-HYDROLYSIS-FERMENTATION) DENGAN KAPASITAS 300.000 kL/Tahun.

TUGAS PRA RANCANGAN PABRIK ETANOL DARI MOLASSES KAPASITAS 50.000 KL/TAHUN.

BIOETANOL DARI AMPAS DAN KULIT SINGKONG.

PRAPERANCANGAN PABRIK BIOETANOL BERBAHAN BAKU CORN STOVER DENGAN KAPASITAS 132.000 KL/TAHUN.

PERANCANGAN PABRIK ETANOL FUEL GRADE DENGAN KAPASITAS 1000 L/HARI.

EKSTRAKSI ANTIOKSIDAN ( LIKOPEN ) DARI BUAH TOMAT DENGAN MENGGUNAKAN SOLVEN CAMPURAN, n – HEKSANA, ASETON, DAN ETANOL.

PRAPERANCANGAN PABRIK BIOETANOL BERBAHAN BAKU NIRA BATANG SORGUM DENGAN KAPASITAS 11.500 KL/TAHUN.

PEMBUATAN BIOGAS DARI LIMBAH CAIR INDUSTRI BIOETANOL MELALUI PROSES ANAEROB (FERMENTASI).

PRARANCANGAN PABRIK BIOETANOL DENGAN BAHAN BAKU JAGUNG KAPASITAS PRODUKSI 50.000 KL/TH. Technical Report.

TUGAS PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI JAGUNG KAPASITAS 75.000 kl/tahun.

PRAPERANCANGAN PABRIK BIOETANOL BERBAHAN BAKU NIRA BATANG SORGUM DENGAN KAPASITAS 10.000 KL/TAHUN.

PEMBUATAN BIOETANOL GEL SEBAGAI BAHAN BAKAR ALTERNATIF PENGGANTI MINYAK TANAH.

TUGAS PRARANCANGAN PABRIK BIOETANOL DENGAN PROSES FERMENTASI PATI KAPASITAS 80.000 KL/TAHUN.

TUGAS PRA RANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI UBI KAYU (Manihot esculenta) MELALUI PROSES FERMENTASI DENGAN KAPASITAS 100.000 KL/TAHUN.

SALTING OUT MANNAN LIDAH BUAYA (ALOE VERA) MENGGUNAKAN CO-SOLVENT METANOL, ETANOL, DAN ISOPROPANOL.

PEMBUATAN METIL ESTER (BIODIESEL) DARI MINYAK DEDAK DAN METANOL DENGAN PROSES ESTERIFIKASI DAN TRANSESTERIFIKASI.

PRA RANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI SINGKONG DENGAN PROSES FERMENTASI KAPASITAS 1000 LITER/HARI.

TUGAS PERANCANGAN PABRIK BIOETANOL DARI PIPILAN JAGUNG DENGAN PROSES DRY MILLING DENGAN KAPASITAS 98.000 kL/Tahun.

PRAPERANCANGAN PABRIK METANOL DENGAN KAPASITAS 400000 ton/th PROSES TEKANAN RENDAH.

PERMODELAN MATEMATIK DEHIDRASI BIOETANOL DENGAN MEMBRAN PERVAPORASI.

PERMODELAN MATEMATIK DEHIDRASI BIOETANOL DENGAN MEMBRAN PERVAPORASI.

PROSES PRODUKSI ETANOL OLEH SACCHAROMYCES CERIVISIAE DENGAN OPERASI KONTINYU PADA KONDISI VAKUM.

PROSES PEMBUATAN BIODIESEL DARI DEDAK DAN METANOL DENGAN ESTERIFIKASI IN SITU.

Pengaruh Konsentrasi Etanol, Suhu dan Jumlah Stage Pada Ekstraksi Oleoresin Jahe (Zingiber Officinale Rosc) Secara Batch.

PEMBUATAN METIL ESTER (BIODIESEL) DARI MINYAK DEDAK DAN METANOL DENGAN PROSES ESTERIFIKASI DAN TRANSESTERIFIKASI.

Pengaruh Konsentrasi Etanol, Suhu dan Jumlah Stage Pada Ekstraksi Oleoresin Jahe (Zingiber Officinale Rosc) Secara Batch.

EKSTRAKSI ANTIOKSIDAN ( LIKOPEN ) DARI BUAH TOMAT DENGAN MENGGUNAKAN SOLVEN CAMPURAN, n – HEKSANA, ASETON, DAN ETANOL.

PROSES PENGAMBILAN KEMBALI BIOETANOL HASIL FERMENTASI DENGAN METODE ADSORPSI HIDROPHOBIK.

PEMBUATAN METIL ESTER (BIODIESEL) DARI MINYAK DEDAK DAN METANOL DENGAN PROSES ESTERIFIKASI DAN TRANSESTERIFIKASI.

FERMENTASI ETANOL DARI MOLASSES DENGAN Zymomonas mobilis A3 YANG DIAMOBILISASI PADA к-KARAGINAN. In: SEMINAR REKAYASA KIMIA DAN PROSES 2010, 4-5 Agustus 2XXX,

PROSES PRODUKSI ETANOL OLEH SACCHAROMYCES CERIVISIAE DENGAN OPERASI KONTINYU PADA KONDISI VAKUM. Undergraduate thesis, Jurusan Teknik Kimia Fakultas Teknik.

PROSES PRODUKSI ETANOL OLEH SACCHAROMYCES CERIVISIAE DENGAN OPERASI KONTINYU PADA KONDISI VAKUM.

PEMBUATAN BIOETANOL GEL SEBAGAI BAHAN BAKAR ALTERNATIF PENGGANTI MINYAK TANAH. "Seminar Tugas AKhir S1 Jurusan Teknik Kimia UNDIP"

PEMBUATAN BIOETANOL DARI LIMBAH KULIT SINGKONG MELALUI PROSES HIDROLISA ASAM DAN ENZIMATIS.

Peningkatan Produktifitas Etanol oleh Sacharomyces cereviseae dengan Operasi Tekanan Vakum.

Proses Produksi DiEtil Eter dengan Dehidrasi Etanol pada Fase Cair.

Pengambilan Polisakarida Acemannan dari Aloe vera menggunakan Etanol sebagai Pengendap.

KAJIAN AWAL SINTESIS BIODIESEL DARI MINYAK DEDAK DAN METANOL MELALUI EKSTRAKSI DAN PROSES ESTERIFIKASI.

PEMBUATAN ETANOL DARI NIRA SORGUM DENGAN PROSES FERMENTASI.

Pemanfaatan Limbah Padat Ampas Singkong dan Lindur Sebagai Bahan Baku Pembuatan Etanol.

Pembuatan Bioetanol Jel dan Rancang Bangun Kompor Bahan Bakar Jel.

PENGARUH WAKTU OPERASI, DIAMETER ADSORBENT DAN RASIO GAMPING-BIOETANOL TERHADAP KINETIKA ADSORPSI BIOETANOL SERTA UJI KARAKTERISTIK BAHAN BAKAR BIOETANOL

REAKSI KATALITIS ESTERIFIKASI ASAM OLEAT DAN METANOL MENJADI BIODIESEL DENGAN METODE DISTILASI REAKTIF.

Related Posts:

Kata Gaul LUCU Paling POPULER di kalangan Mahasiswa

Kata Gaul LUCU Paling POPULER di kalangan Mahasiswa - Ini adalah kumpulan kata gaul di kalangan mahasiswa dan ABG yang pada saat ini sangat populer dan sering kita jumpai baik di media sosial, forum, atau pergaulan sehari-hari terutama di perkotaan.


Memang jaman semakin maju dan banyak bermunsulan ungkapan-ungkapan baru yang tentu saja bisa segera hilang ditelang angin tapi pasti akan ada yang tetap bertahan dan dipakai dalam pergaulan sehari-hari.

Baiklah agar temen-temen semu juga memiliki perbendaharaan yang cukup tentang kata-kata gaul maka berikut ini saya akan sampaikan Kata Gaul LUCU Paling POPULER diklangan Mahasiswa yangsemoga bermanfaat.

Kata Gaul LUCU Paling POPULER di kalangan Mahasiswa

Curcol
singkatan dari curhat colongan, artinya curhat yang dilakukan bersamaan dengan hal lain yang tidak berhubungan secara langsung
A: Gw lagi nyari boil baru nih...
B: Yaa, gw baru putus nih
A: Curcol nih?

Eaa
Di Twitter, sering banget gw liat hastag seperti ini. Biasanya #eaaa digunakan seseorang utk nge-tweet kata-kata gombal. Kata ini diciptakan dan dipopulerkan oleh Tukul Arwana, biasanya diucapkan pas Tukul melakukan gerakan yang aneh-aneh.

Elo Gue End
Kalimat yang lagi banyak ditirukan orang ini dipopulerkan Wendy Cagur dalam tanyangan Opera Van Java. Kata-kata ini sempat jadi Trending Topic di Twitter. Kalimat ini digunakan hanya untuk bercandaan saja.

Fudul
Kurang lebih artinya sama kayak stalking atau kepo. Digunakan buat menunjuk sifat orang yang want to know something sampe ngorek-ngorek informasi dari mana saja, termasuk jejaring sosial.

Galau
Untuk yang satu ini, teman gue sampe ada yang dinobatkan sebagai raja galau. Entah kapan diresmikan kepadanya. Kata galau sebenarnya termasuk dalam Bahasa Indonesia baku yang terdaftar di kamus, artinya perasaan kacau nggak karuan, resah, bimbang. Tapi entah siapa yang memulai. Kata galau mendadak populer di jejaring sosial. Sering muncul dengan #galau dan yang berbau galau kayak #galaucity, #galaugombal, #lagugalau.

Gengges
berasal dari kata ganggu yang diubah dikit, dikasih imbuhan *-es* dibelakangnya.
 "Gw unfollow ah, soalnya gengges, fotonya sok imut.*

GJ
Gak Jelas.

Geje
geje adalah pelafalan dari GJ, yaitu singkatan dari Gak Jelas. Biasa digunakan untuk percakapan ketika lawan bicara berbicara tentang hal - hal yang tidak jelas
A: Woi, gue kemaren baru beli kertas, pensil, dan penghapus lho...
B:Terus?
A:Ya nggak papa curhat aja..
B:Geje...

GWS
Get well soon atau semoga lekas sembuh. Kata ini biasanya di ucapkan bila ada orang yang terkena musibah /sakit.
Eh,gua denger elu sakit GWS yee.

Kongkow
artinya nongkrong getoch...
dipake ya ama anak-anak gaul lah....
di daerah jalan-jalan gelap tanpa penerangan sedikitpun yuuukkk....
yuk qta kongkow-kongkow

LDR
Long Distance Relationship / Pacaran Jarak Jauh.

Lebeh
perkembangan dari kata lebay yang juga merupakan bahasa populer sejak sekitar tahun 2006, yang artinya berlebihan.
 "Nggak ketemu cowok gw sehari rasanya nggak ketemu setahun"" Iiih, lebeh lo!"

LOL
LOL (juga ditulis lol) adalah akronim dalam bahasa Inggris, biasanya untuk "laugh out loud" (tertawa terbahak-bahak) atau, "lots of luck" (semoga banyak beruntung) atau "lots of love" (banyak cinta). Istilah LOL berasal dari Usenet dan menjadi elemen umum bahasa gaul Internet. LOL juga digunakan dalam bentuk komunikasi melalui komputer, seperti instant messaging, dan bahkan sudah menyebar ke komunikasi antar seseorang. Istilah ini juga digunakan dalam bahasa-bahasa selain Bahasa Inggris.

Sis A: Aduh sis, kemarin saya salah masuk ke kamar ganti cowo.
Sis B: LOL...

Maaciw
Artinya terima kasih atau makasih, tapi di ucapkan dgn nada suara yg genit dan di plesetkan.

Mager
Singkatan dari kata males gerak. "Laper tapi mager."

Malay
kata lain/variasi dr kata Malas
Malay nih ke kampus hari ini, dosennya reseh-reseh !

Menel
Menunjukkan pada perilaku centil demi menarik perhatian orang yang disukai.

Meper
Adalah mengelapkan tangan yang kotor atay terkena sesautu secara diam2, bisa ke tembok, baju orang lain dll.

Narsis
Bukan istilah baru sih. Tapi mungkin banyak yang belum tahu, narsis juga punya legenda lho. Berasal dari cerita yunani, ada seseorang lelaki tampan bernama Narcissus yang menolak cinta seorang cewek bernama Echo. Kemudian patah hati dan mengutuk Narcissus buat jatuh cinta dengan bayangannya sendiri di kolam. Sekarang, kata narsis digunakan buat menggambarkan orang yang terlalu suka sama diri sendiri, salah satu tandanya adalah hobi banget foto sendiri.

Oretz
Artinya oke, berasal dari bahasa Inggrs, "all right" yang diplesetin penulis maupun pengucapannya.

Palbis
Singkatan dari kata-kata "PALING BISA.
" Cobaan terberat itu saat ngeliat tweet kamu sama dia..""Yelah, palbis lo, hahah!"

Pecah
Istilah ini biasanya digunakan buat mengomentari hal-hal yang keren, gokil, heboh. "Rugi lo nggak dateng, pecah banget acaranya semalem!"

Pertamax
Istilah pertamax pertama kali datang di sebuah blog bernama KafeMotor dan dipopulerkan oleh pemilik blog tersebut.Penjelasan yang mungkin dapat menjelaskan darimana asal-usul kata tersebut ditemukan ialah karena blog tersebut mengangkat tema otomotif sebagai bahan pembahasannya. Oleh karena itu, digunakanlah istilah pertamax untuk menandai komentar pertama pada sebuah tulisan. Istilah ini kemudian menyebar ke banyak kalangan blogger Indonesia, yang kemudian diikuti oleh kalangan non-blogger lainnya semisal pada forum internet.
A: Pertamax, Gan!
B: Kacrut loe, udah dibilangin basi tetep aja komen gak penting.

Peres
artinya palsu, bohong, nggak tulus.

PHP
merupakan sebuah singkatan dari Pemberi Harapan Palsu atau dapat diartikan sebagai omong kosong.
dasar lo cewe php!!! huft.. sebel !

Prikitiew
Jangan ditanya deh. Istilah ini sering kita dengar lewat lawakan si Sule. Penggunaannya hampir mirip dengan "cieee" atau "ihiiy".

Pundung
Berasal dari bahasa Sunda, artinya tersinggung, ngambek dan kesel.

Rempong
Berarti ribet, repot atau rese.
 "Ngapain sih lo telepon gue tengah malah gini? Rempong deh!"

Saiko
Gila, maniak. Asal kata dari "psycho".
Gila, tante kos gw emang saiko!

Sekem
Indonesianisasi dari kata 'scam'. Artinya kena tipu.
Aduh, kena sekem lagi sama tukang hape.

Selon
Bisa diartikan santai, slow, pelan-pelan

Sokil Gob
Merupakan plesetan dari kata "Gokil,sob!" Artinya sama aja kayak gokil, yaitu gila tapi dalama artian positif. Biasanya dipake buat menggambarkan sesuatu yang heboh, lucu atau unik. Sedangkan sob adalah kebalikan dari kata bos, yang biasa digunakan sebagai pangggilan akrab untuk seseorang.

Spupet
Plesetan dari kata sepupu.

Ucul
berasal dari kata lucu, cuma dibolak - balik.

Unyu
lucu, menggemaskan, biasanya diikuti dengan emoticon :3
Uhhh,,,, unyu banget sih kamu....
:3

Woles
berasal dari bahasa inggris SLOW, dibalikin jadi WOLS dibaca WOLES. artinya nyantai aja, jangan buru-buru
x: lu udah ngerjain tugas geologi
y: woles aja sih, masih lama bro

Yalsi
Ucapkan kata yalsi berulang-ulang, kata baru apa yang kita dengar? Yalsi merupakan plesetan dari kata sial.
"Omongan nggak nyambung gara-gara BBM pending, yalsi!"

Afgan
Tahu kan siapa Afgan? Pernah dengar lagunya yang judulnya sadis. Isitilah ini awalnya dipake sama orang-orang di forum jual beli .
 Misal ada iklan, "Jual motor, bisa nego, no afgan," itu artinya, bisa nego tapi jangan sadis!

A.K.A
As Known As / alias.
Oke buat agan Deddy AKA pejuang cinta

Alay
Banyak versi yang menyebutkan. Mulai dari anak lebay, anak kelayapan, namun yang sering disebut adalah anak layangan. Konon, istilah ini digunakan untuk menyebut anak-anak yang sering nongol di musik tv. Berambut merah, dan berkulit gelap seperti kebanyakan main layangan gitu. Namun seiring waktu, kata alay sering dipakai untuk anak-anak yang sok eksis, narsis, norak dsb.

Bais
Bais berarti habis, cuma di bolak-balik aja susunan hurufnya.
"Pulsa gw bais, ntr kabarin ya kalo sudah kumpul!"

Boil
singkatan dari mobil
Boil lu mana jek, ujan nih?

Brb
Be right back (bakal kembali)
(lg chat)
A: BUZZ!! Lg apa cuy?
B: tar, lg ngmng sm bokap, brb..

Cmiiw
Correct Me If I Wrong
Maaf jika saya salah. Setelah menuliskan pendapat/saran, biasanya diikuti dengan kata CMIIW.
Setau gw itu sih harus direndam pake air garam, brooo...
CMIIW

Cukstaw
Kata ini merupakan singkatan dari cukup tahu.
Oke, cukstaw! "oh, gitu ya? Fine! cukstaw!"


Hoax
Berarti berita palsu, diambil dari kata sama dalam bahasa Inggris yang berarti cerita bohong. Bisa juga di film Amerika berjudul The Hoax (2006) yang dianggap mengandung kebohongan. Awalnya cuma pengguna Internet di Amerika saja yang make istilah Hoax, tapi lama-lama kata ini menjadi dipake di seluruh dunia.

Jutek
Sering banget dengar ini. Kata ini sering dipake Pekerja Seks Komersil (PSK) di awal tahun 2000-an buat nyebut pria sombong dan jarang senyum. Kata ini akhirnya jadi kata umum yang dipake buat menunjuk orang yang judes, galak dan nggak ramah.

Kamseupay
KAMpungan Sekali Udik  Payah.
Kamseupay banget tuh orang !!

Kepo
kepo adalah akronim dari Knowing every Particular Object
adalah sebutan untuk orang yang serba tahu detail dari sesuatu, apapun yang lewat di hadapannya selama itu terlihat oleh matanya walaupun hanya sekelebat
dalam beberapa kasus orang kepo adalah orang yang serba ingin tahu, bisa jadi kayak semacam kecanduan untuk tahu segala hal yang sepele dan itu bisa dia unggulkan sebagai kekuatan orang tsb
hati hati jika berhadapan dengan orang kepo,
hal yang anda sembunyikan tak lama kemudian akan muncul ke permukaan (rahasia yang bocor)

ciri ciri orang kepo :
serba ingin tahu
kadang sok tahu
mempunyai mata yang sangat amat jeli dan tajam
cikal bakal geek (evolusi sebelum orang itu jadi geek)
Kepo banget sih lho!
mo tw aja

Kicep
artinya diem atau mematung biasanya karena malu atau nggak tau apa yang mesti dilakuin.
 "Langsung kicep gw begitu ngeliat soal ulangan Fisika…"

Related Posts:

Daftar Skripsi Teknik Kimia Pembuatan Produk

Daftar Skripsi Teknik Kimia PEMBUATAN PRODUK Terbaru Lengkap Mudah Diselesaikan -Jika temen-temen ingin menyusun penelitian skripsi yang membahas tentang PEMBUATAN PRODUK maka berikut adalah dafatr judul skripsi terbaik untuk temen-temen semua.



Dengan menyusun skripsi teknik kimia yang khusus tentang karbon, maka otomatis temen-temen akan berlatih membuat sebuah penelitian untuk sebuah krasi produk. Ini adalah langkah yang sangat penting untuk menjadi seorang ahli kimia.

Baiklah mari kita lanjutkan saja dengan mempelajari Daftar Skripsi Teknik Kimia Pembuatan Produk berikut ini yang bisa langsung temen-temen jadikan bahan pertimbangan dalam menentukan judul skripsi kita.


Daftar Skripsi Teknik Kimia Pembuatan Produk

 PEMBUATAN BIODIESEL DARI DEDAK PADI TANPA KATALIS DENGAN METODE AIR DAN ETANOL SUBKRITIS

PEMBUATAN HIDROGEN DARI GLISEROL DENGAN KATALIS KARBON AKTIF DAN Ni/HZSM-5 DENGAN METODE PEMANASAN KONVENSIONAL

PEMBUATAN BIODIESEL DARI MINYAK BIJI KAPUK (CEIBA PENTANDRA) MELALUI PROSES TRANSESTERIFIKASI DENGAN KATALIS MGO/CAO

PEMBUATAN ETANOL DARI NIRA SIWALAN (Borassus flabellifer L.) DENGAN PROSES FERMENTASI EKSTRAKTIF SECARA IMMOBILISASI SEL DALAM BIOREAKTOR PACKED BED

PEMBUATAN FUEL DARI LIQUID HASIL PIROLISIS PLASTIK POLIPROPILEN MELALUI PROSES REFORMING DENGAN KATALIS NiO/γ-Al2O3

PEMBUATAN STIRENA DARI LIMBAH PLASTIK DENGAN METODE PIROLISIS

PEMBUATAN ISOLATOR PANAS SILIKA DARI WATERGLASS MENGGUNAKAN METODE DEPOSISI ELEKTROFORESIS

MENDAPATKAN KONDISI OPERASI KOLOM DISTILASI YANG MENGHASILKAN KADAR 96% V/V DALAM PEMBUATAN ETHANOL ABSOLUT

PEMBUATAN POLYURETHANE FOAM BERBASIS CASTOR OIL MENGGUNAKAN BLOWING AGENT KARBONDIOKSIDA

PEMBUATAN CARBOXYMETHYL STARCH (AMYLOSE) GRAFT POLYACRYLAMIDE DAN KARAKTERISASINYA

OPTIMASI FEED PLATE DAN TEMPERATUR FEED ADSORBER DALAM PROSES DISTILASI ADSORPSI PADA PEMBUATAN ETANOL ABSOLUT

PEMBUATAN NITROSELULOSA DARI KAPAS (Gossypium sp.) DAN KAPUK (Ceiba pentandra) MELALUI REAKSI NITRASI

SINTESIS MEMBRAN SILIKA GRAFTING SULFONAT SEBAGAI PENGGANTI MEMBRAN KATION DALAM PROSES PEMBUATAN ELECTRLOLYZED OXIDIZED WATER(EOW) SEBAGAI ANTISEPTIK

PERAN MIKROORGANISME AZOTOBACTER CHROOCOCCUM, PSEUDOMONAS FLUORESCENS, DAN ASPERGILLUS NIGER PADA PEMBUATAN KOMPOS LIMBAH SLUDGE INDUSTRI PENGOLAHAN SUSU

PEMBUATAN BIODIESEL DARI BIJI KAPUK RANDU (CEIBA PENTANDRA) MELALUI PROSES TRANSESTERIFIKASI DENGAN MENGGUNAKAN CAO SEBAGAI KATALIS

PENGARUH OVERLIMING PADA PEMBUATAN ETANOL DARI LIMBAH PADAT PABRIK TEPUNG TAPIOKA (ONGGOK) DENGAN HIDROLISIS ASAM DAN ENZIM

PEMBUATAN SILIKA GEL DARI ABU BAGASSE YANG DICANGKOK GUGUS AMINE SECARA IN-SITU SEBAGAI ADSORBEN GAS KARBON DIOKSIDA

PERAN MIKROORGANISME AZOTOBACTER CHROOCOCCUM, PSEUDOMONAS PUTIDA, DAN ASPERGILLUS NIGER PADA PEMBUATAN PUPUK CAIR DARI LIMBAH CAIR INDUSTRI PENGOLAHAN SUSU

PEMBUATAN BIOGAS DARI ECENG GONDOK (EICHORNIA CRASSIPES) MELALUI PROSES PRETREATMENT DENGAN JAMUR PHANEROCHAETE CHRYSOSPORIUM DAN TRICHODERMA HARZIANUM

PEMBUATAN BIODIESEL SECARA BATCH DENGAN MEMANFAATKAN GELOMBANG MIKRO (MICROWAVE)

PEMBUATAN BIOETANOL DARI BAGASSE MELALUI PROSES FUNGAL TREATMENT DENGAN KOMBINASI TRICHODERMA VIRIDE DAN ASPERGILLUS NIGER SERTA PENAMBAHAN TRICHODERMA HARZIANUM, DILANJUTKAN PROSES FERMENTASI OLEH ZYMOMONAS MOBILIS

PEMBUATAN BIOETANOL DARI TEPUNG SORGUM MELALUI PROSES SAKARIFIKASI DAN FERMENTASI SIMULTAN MENGGUNAKAN YEAST SACCHAROMYCES CEREVISIAE

PRODUKSI, KARAKTERISASI, DAN POTENSI MINYAK MURNI NYAMPLUNG (CALOPHYLLUM INOPHYLLUM) SEBAGAI BAHAN BAKU PEMBUATAN BIODIESEL

PEMBUATAN KARBON AKTIF DARI ARANG TEMPURUNG KELAPA DENGAN PENAMBAHAN ZAT PENGAKTIF

PEMBUATAN Na2 S2 O3.5.H2O DARI S DAN Na2SO3 DENGAN TEEPOL SEBAGAI SURFACTANT

PEMBUATAN GEL FUEL BERBAHAN DASAR ALKOHOL DENGAN GELLING AGENT ASAM STEARAT DAN METIL SELULOSA

PEMBUATAN TRANSFORMER OIL DARI MINYAK JARAK DAN MINYAK KELAPA MELALUI PROSES TRANSESTERIFIKASI DAN PENAMBAHAN ADITIF

PEMBUATAN PARTIKEL SILIKA BERPORI DARI WATERGLASS MELALUI METODE PEMISAHAN FASE MENGGUNAKAN GELATIN SEBAGAI TEMPLATE

PENGARUH KONSENTRASI ASAM SULFAT PADA PROSES HIDROLISA ASAM DALAM PEMBUATAN ETANOL DARI ONGGOK

PEMBUATAN ETANOL ABSOLUT DENGAN DISTILASI DAN ADSORBSI MENGGUNAKAN MOLECULAR SIEVE 3A

STUDI PENGARUH RASIO MOL REAKTAN DAN WAKTU REAKSI PADA PROSES METANOLISIS UNTUK PEMBUATAN METIL ESTER SULFFONAT SEBAGAI EMULSIFIER DENGAN AGEN PENSULFONASI NaHSO3

STUDI PEMBUATAN BIODIESEL DARI MINYAK KELAPA SAWIT MENGGUNAKAN KATALIS PADAT CaO/KI/Al2O3

PEMBUATAN SILIKA GEL DARI ABU BAGGASE YANG DICANGKOK GUGUS AMINE UNTUK MENYERAP GAS KARBON DIOKSIDA (CO2)

PEMANFAATAN DAN KARAKTERISASI MINYAK BIJI BUAH MANGROVE XYLOCRPUS MOLUCCENSIS SEBAGAI BAHAN BAKU PEMBUATAN BIODIESEL

PEMBUATAN BIODIESEL DARI MINYAK JELANTAH MELALUI PROSES TRANSESTERIFIKASI DENGAN MENGGUNAKAN CaO SEBAGAI KATALIS

Related Posts:

Daftar Skripsi Teknik Kimia Karbon Terbaru Lengkap Mudah Diselesaikan

Daftar Skripsi Teknik Kimia Karbon Terbaru Lengkap Mudah Diselesaikan - ini adalah daftar skripsi teknik kimia yang membahas tentang KARBON. Memang ada banyak skripsi teknik kimia tapi berikut saya sajikan khusus kepda temen-temen yang ingin menyusun skripsi teknik kimia tentang karbon.


Seperti biasanya, dengan memanfaatkan daftar judul skripsi di bawah ini temen-temen bisa langsung menentuan judul skripsi teknik kimia tentang karbon yang terbaik dan mudah dikerjakan.

Daftar Skripsi Teknik Kimia Karbon Terbaru Lengkap Mudah Diselesaikan

PEMBUATAN HIDROGEN DARI GLISEROL DENGAN KATALIS KARBON AKTIF DAN Ni/HZSM-5 DENGAN METODE PEMANASAN KONVENSIONAL

PEMBUATAN POLYURETHANE FOAM BERBASIS CASTOR OIL MENGGUNAKAN BLOWING AGENT KARBONDIOKSIDA

PEMBUATAN SILIKA GEL DARI ABU BAGASSE YANG DICANGKOK GUGUS AMINE SECARA IN-SITU SEBAGAI ADSORBEN GAS KARBON DIOKSIDA

PEMBUATAN KARBON AKTIF DARI ARANG TEMPURUNG KELAPA DENGAN PENAMBAHAN ZAT PENGAKTIF

PEMBUATAN SILIKA GEL DARI ABU BAGGASE YANG DICANGKOK GUGUS AMINE UNTUK MENYERAP GAS KARBON DIOKSIDA (CO2)

Related Posts: